DAFTAR ISI
TRAINING REDESAIN KOMPETENSI SDM DAN PENGEMBANGAN KNOWLEDGE MANAJEMEN
Training Desain Kembali Kompetensi Sdm
Training Pengembangan Knowledge Manajemen
DESKRIPSI
Sumber daya manusia adalah aset terpenting di dalam perusahaan. Hasil Riset lembaga pemeringkat kelas dunia, Standard and Poors 2005, menunjukkan bahwa telah terjadi pergeseran assets perusahaan, dari yang sifatnya tangiable menjadi intangiable assets, yaitu SDM. Namun dalam prakteknya tidak mudah bagi perusahaan untuk menjadikan SDM sebagai aset yang berkualitas. Dibutuhkan suatu redesain kompetensi, dan sistem knowledge manajemen dalam menghasilkan SDM yang handal dan berkinerja tinggi.Kompetensi dipergunakan dalam rekrukmen/seleksi, penempatan, pelatihan dan pengembangan, serta basis bagi pemberian imbalan berbasis kompetensi. Knowledge Manajemen digunakan untuk meningkatkan kecepatan eksekusi dari perencanaan hingga implementasi kegiatan dalam persaingan global yang menuntut perusahaan berkarakteristik cepat, tepat dan akurat. Dengan menerapkan sistem gabungan antara desain kompetensi dan knowledge manajemen ini, maka masa depan perusahaan akan mampu meningkatkan kinerja dan menghadapi
tantangan persaingan bisnis yang berubah secara cepat, mengglobal dan saesuai dengan konsep manajemen perubahan yang tepat.
TUJUAN PELATIHAN
1. Memberikan pemahaman tentang manajemen perubahan (Change Manajemen) dan proses tantangan kedepan yang harus diantisipasi perusahaan dalam mengelola SDM
2. Memberikan pengetahuan dan keterampilan tentang konsep sistem manajemen SDM berbasis kompetensi (CBHRM) kepada peserta pelatihan
3. Memberikan skill tentang teknik redesain kompetensi SDM dan pemecahan masalah atas implementasi sistem manajemen SDM berbasis kompetensi.
4. Memberikan pemahaman tentang bagaimana mendesain Knowledge Manajemen yang mendukung kecepatan eksekusi proses bisnis perusahaan
CAKUPAN MATERI PELATIHAN KOMPETENSI SDM DAN PENGEMBANGAN KNOWLEDGE MANAJEMEN
1. Tantangan masa kini dalam pengelolaan SDM
2. Konsep Manajemen Perubahan (Change Management) dan implementasi teknisnya
3. Isu Kompetensi dan Manajemen SDM
4. Manajemen SDM berbasis Kompetensi
5. Model dan standar Kompetensi
6. Redesain Manajemen SDM berbasis Kompetensi
7. Teknik menyelaraskan strategy knowledge management dengan business strategy
8. Memberi gambaran tentang pendekatan-pendekatan knowledge management apa saja yang biasa dipakai di Perusahaan
9. Model penerapan Knowledge Management di perusahaan
10. Infrastruktur yang harus disiapkan Perusahaan
11. Langkah-langkah implementasi Knowledge Management
SASARAN PESERTA PELATIHAN
Para pimpinan dan staf bidang SDM disarankan untuk mengikuti pelatihan ini. Di samping itu pelatihan ini dapat diikuti oleh para konsultan dan akademisi yang berperan dalam membantu memecahkan persoalan organisasi dan perusahaan.
Metode :
Kelas interaktif (ceramah dan studi kasus), metode penyelenggaraan dapat dilakukan melalui training online, training zoom ataupun training tatap muka
Jadwal Informasi Training Tahun 2024 :
16 -17 Januari 2024
13 – 14 Februari 2024
5 – 6 Maret 2024
24 – 25 April 2024
21 – 22 Mei 2024
11 – 12 Juni 2024
16 – 17 Juli 2024
20 – 21 Agustus 2024
17 – 18 September 2024
8 – 9 Oktober 2024
12 – 13 November 2024
17 – 18 Desember 2024
Jadwal training diatas dapat berubah sewaktu-waktu. Untuk memastikan jadwal pelatihan fix running di tahun ini silahkan konfirmasi jadwal dan lokasinya melalui whatsapp marketing kami
LOKASI DAN INVESTASI
Lokasi Pelatihan Info Training Indonesia:
- Yogyakarta, Hotel Dafam Fortuna Grande Malioboro (6.000.000 IDR / participant)
- Jakarta, Hotel Amaris Kemang (6.500.000 IDR / participant)
- Bandung, Hotel Neo Dipatiukur(6.500.000 IDR / participant)
- Bali, Hotel Ibis Kuta (7.500.000 IDR / participant)
- Lombok, Hotel Jayakarta (7.500.000 IDR / participant)
LOKASI DAN INVESTASI
Investasi Pelatihan tahun 2024 ini :
Investasi pelatihan selama tiga hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas Pelatihan :
- Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara Khusus Bali dan Bandung)
- Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan .
- Module / Handout Softcopy ataupun Hardcopy
- Flashdisk atau Link Download Material
- Sertifikat dan dokumentasi
- Bag or bagpackers (Tas Training)
- Training Kit (Blocknote, ATK, etc)
- 2x Coffee Break & 1 Lunch, Dinner
- Souvenir Exclusive
Jadwal Pelatihan masih dapat berubah, mohon untuk tidak booking transportasi dan akomodasi sebelum mendapat konfirmasi dari Marketing kami. Segala kerugian yang disebabkan oleh miskomunikasi jadwal tidak mendapatkan kompensasi apapun dari kami.