DAFTAR ISI
TRAINING FRAUD AUDITING IN FINANCIAL INSTITUTION
Training Pengenalan Fraud Auditing In Financial Institution
Training Konsep Fraud Auditing
DESKRIPSI
Lembaga keuangan selalu menjadi sasaran kejahatan. Tetapi di zaman kemajuan teknologi dan peningkatan aktivitas kejahatan terorganisir ini, lembaga-lembaga keuangan merasa sulit untuk mempertahankan keunggulan atas para pelaku kecurangan. Apalagi dengan adanya peraturan-peraturan yang terkait dengan industri tersebut, menjadi jelaslah bahwa para personil harus terus-menerus waspada untuk mendeteksi dan mencegah kecurangan di bank mereka dan lembaga-lembaga keuangan lainnya.
Pelatihan tiga hari ini akan membahas tantangan-tantangan dan solusi-solusi yang terkait dengan kecurangan dan lembaga-lembaga keuangan ternasuk kecurangan-kecurangan di dunia maya dan persoalan-persoalan privasi. Peraturan-peraturan yang terkait seperti undang-undang Tindak Pidana Pencucian Uang dan Undang-undang Kerahasiaan Bank, akan dibahas dengan solusi-solusi anti kecurangan yang terkait dan dapat diterapkan. Selain itu, pelatihan ini juga akan membahas kontrol-kontrol apa yang dapat dilakukan untuk mengurangi ancaman terhadap pencurian data dan identitas.
APA YANG AKAN ANDA PELAJARI
1. Skema kecurangan dan teknik-teknik investigasi khusus untuk lembaga-lembaga keuangan
2. Undang-undang dan peraturan-peraturan yang berlaku
3. Kecenderungan-kecenderungan kecurangan saat ini di dalam lembaga keuangan
4. Aspek-aspek utama peraturan-peraturan saat ini termasuk: Sarbanes-Oxley
5. Praktik-praktik terbaik melaksanakan Anti Pencucian Uang dan Mengenali Pelanggan Anda
6. Persoalan-persoalan umum kecurangan pinjaman pribadi dan bisnis
7. Skema-skema kecurangan dengan cek termasuk penulisan cek kosong dan pemalsuan cek
8. Bagaimana mengidentifikasikan tanda-tanda bahaya penipuan oleh orang dalam
9. Kecenderungan-kecenderungan masa depan dalam kecurangan-kecurangan dan kerawanan-kerawanan perbankan di dunia maya
10. Mengamankan data dan mencegah pencurian data dan identitas
11. Melakukan uji kelayakan dan pencegahan
12. Menetapkan penilaian risiko kecurangan dan kerangka anti kecurangan
POKOK-POKOK PEMBAHASAN
1. Pendahuluan : Diskusi mengenai definisi-definisi utama, dampak kecurangan terhadap lembaga-lembaga keuangan dan sejarah kecurangan lembaga keuangan
2. Kecenderungan-kecenderungan Saat Ini dalam Kecurangan Lembaga Keuangan: Sox dan SAS 99
3. Pencucian Uang: Undang-undang No.25/2003 tentangTindak Pidana Pencucian Uang; Meningkatkan penyidikan dengan melaksanakan prosedur-prosedur Mengenali Pelanggan Anda yang baik
4. Kecurangan Pinjaman: Keterangan Dokumen yang Keliru; Kecurangan Pinjaman Hipotek; Kecurangan Pinjaman Internal
5. Kecurangan Deposito dan Cabang: Penulisan Cek Kosong; Manipulasi Cek; Pemalsuan Cek; Rekening Baru; Tempat Penyimpanan Uang; Cek Resmi/Pos Wesel/Cek Wisata; Hold Mail; Rekening Tidur
6. Kecurangan Transfer Dana Elektronik: Transfer uang antar bank secara elektronik; Transfer Telepon; Kecurangan Kartu Pembayaran; ATM
7. Risiko-risiko Orang Dalam Lainnya: Kecurangan Akunting; Kondisi-kondisi yang Memudahkan Kecurangan; Penggelapan Uang
8. Perbankan di Dunia Maya dan Serangan terhadap Bank: Kecurangan-kecurangan dan Kerawanan-kerawanan; Risiko-risiko; Upaya-upaya Rekayasa Sosial; Tipu Daya melalui Internet; Kecenderungan-kecenderungan Masa Depan
9. Privasi, Pencurian Data, Pencurian Identifikasi, dan Persoalan-persoalan Konsumen Lainnya: Mengamankan Data; Ancaman dan Risiko; Pemberitahuan Pelanggan; Persoalan-persoalan Otentikasi
10. Uji Kelayakan dan Pencegahan: Pemeriksaan Latar Belakang; Penilaian Risiko Kecurangan; Kerangka Anti Kecurangan
Wajib diikuti oleh
Auditor Internal lembaga keuangan yang ingin mendapatkan pengetahuan dan ketrampilan yang memadai dalam mendeteksi, mencegah, dan menginvestigasi kecurangan (fraud).
Metode :
Kelas interaktif (ceramah dan studi kasus), metode penyelenggaraan dapat dilakukan melalui training online, training zoom ataupun training tatap muka
Jadwal Informasi Training Tahun 2024 :
16 -17 Januari 2024
13 – 14 Februari 2024
5 – 6 Maret 2024
24 – 25 April 2024
21 – 22 Mei 2024
11 – 12 Juni 2024
16 – 17 Juli 2024
20 – 21 Agustus 2024
17 – 18 September 2024
8 – 9 Oktober 2024
12 – 13 November 2024
17 – 18 Desember 2024Jadwal training diatas dapat berubah sewaktu-waktu. Untuk memastikan jadwal pelatihan fix running di tahun ini silahkan konfirmasi jadwal dan lokasinya melalui whatsapp marketing kami
LOKASI DAN INVESTASI
Lokasi Pelatihan Info Training Indonesia:
- Yogyakarta, Hotel Dafam Fortuna Grande Malioboro (6.000.000 IDR / participant)
- Jakarta, Hotel Amaris Kemang (6.500.000 IDR / participant)
- Bandung, Hotel Neo Dipatiukur(6.500.000 IDR / participant)
- Bali, Hotel Ibis Kuta (7.500.000 IDR / participant)
- Lombok, Hotel Jayakarta (7.500.000 IDR / participant)
LOKASI DAN INVESTASI
Investasi Pelatihan tahun 2024 ini :
Investasi pelatihan selama tiga hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas Pelatihan :
- Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara Khusus Bali dan Bandung)
- Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan .
- Module / Handout Softcopy ataupun Hardcopy
- Flashdisk atau Link Download Material
- Sertifikat dan dokumentasi
- Bag or bagpackers (Tas Training)
- Training Kit (Blocknote, ATK, etc)
- 2x Coffee Break & 1 Lunch, Dinner
- Souvenir Exclusive
Jadwal Pelatihan masih dapat berubah, mohon untuk tidak booking transportasi dan akomodasi sebelum mendapat konfirmasi dari Marketing kami. Segala kerugian yang disebabkan oleh miskomunikasi jadwal tidak mendapatkan kompensasi apapun dari kami.