TRAINING MENJADI PUBLIC RELATIONS YANG HANDAL UNTUK PERUSAHAAN ANDA

Training Meningkatkan Produktifitas Karyawan

Training Reputasi Perusahaan

training meningkatkan produktifitas karyawan murah

Pendahuluan

Public Relations memuat seperangkat keterampilan dan strategi praktis yang didesain untuk meningkatkan reputasi sebuah organisasi, membantu memperkuat hubungan dengan audiens penting, dan memungkinkan organisasi tersebut mengatasi berbagai krisis karena memiliki posisi kuat. Tidak begitu penting apakah PR (Humas) menjadi fokus utama dalam pekerjaan Anda atau hanya sekedar tambahan dalam deskripsi pekerjaan Anda,Effective Public Relations akan menuntut Anda untuk menjadi sukses. Didalamnya mencangkup berbagai aspek penting dalam bidang PR (Humas) termasuk keahlian vital dalam memanfaatkan media, bagaimana mengorganisir berbagai kegiatan (event), serta bagaimana menghasilkan materi publikasi yang persuasif. Selain itu training ini juga menunjukan bagaimana caranya Anda meyakinkan klien tentang kelebihan organisasi Anda.

Tujuan dan Manfaat Pelatihan

1. Memberikan kiat membangun hubungan yang bagus dengan public dan melakukan kampanye publisitas.
2. Meningkatkan kemampuan untuk mempersiapkan presentasi, event, serta mengatasi masalah kerja secara menyeluruh.
3. Meningkatkan produktifitas karyawan dan organisasi perusahaan dalam pelaksanaan kerja.
4. Memberikan saran dan tip praktis untuk membantu Anda berkembang dan meningkatkan kemampuan Humas Anda.
5. Memahami dan mengeksplorasi pilihan yang beragam dalam membangun citra yang baik serta menyediakan contoh-contoh yang bermanfaat.

Materi Training  Public Relations yang Handal

I. Memahami Public Relations:
* Definisi Public Relations
* Menggabungkan PR dengan Pemasaran
* Berkomunikasi secara Efektif
* Menerapkan Pendekatan Strategis

II. Mengembangkan Keterampilan Dalam Public Relations:
* Berkomunikasi dengan Staf
* Mempertahankan Reputasi Perusahaan
* Layanan Konsumen
* Merencanakan kampanye
* Mengorganisir Event
* Mengembangkan Keterampilan Presentasi Anda
* Mengatasi Krisis

III. Bekerja Sama Dengan Media

IV. Membuat Publikasi

Peserta

Mereka yang memiliki Peran, Fungsi serta Tanggungjawab sebagai menciptakan reputasi organisasi/ perusahaan terhadap pihak eksternal/ Klien. Seperti Public Relations, Presenter, Marketing dalam Unit Bisnis dan Department menjadi Kunci dalam Pergerakan Perusahaan.

Metode :

Kelas interaktif (ceramah dan studi kasus), metode penyelenggaraan dapat dilakukan melalui training online, training zoom ataupun training tatap muka

Jadwal Informasi Training Tahun 2024 :

16 -17 Januari 2024
13 – 14 Februari 2024
5 – 6 Maret 2024
24 – 25 April 2024
21 – 22 Mei 2024
11 – 12 Juni 2024
16 – 17 Juli 2024
20 – 21 Agustus 2024
17 – 18 September 2024
8 – 9 Oktober 2024
12 – 13 November 2024
17 – 18 Desember 2024

Jadwal training diatas dapat berubah sewaktu-waktu. Untuk memastikan jadwal pelatihan fix running di tahun ini silahkan konfirmasi jadwal dan lokasinya melalui whatsapp marketing kami

LOKASI DAN INVESTASI

Lokasi Pelatihan Info Training Indonesia:

  • Yogyakarta, Hotel Dafam Fortuna Grande Malioboro (6.000.000 IDR / participant)
  • Jakarta, Hotel Amaris Kemang (6.500.000 IDR / participant)
  • Bandung, Hotel Neo Dipatiukur(6.500.000 IDR / participant)
  • Bali, Hotel Ibis Kuta (7.500.000 IDR / participant)
  • Lombok, Hotel Jayakarta (7.500.000 IDR / participant)

LOKASI DAN INVESTASI

Investasi Pelatihan tahun 2024 ini :

Investasi pelatihan selama tiga hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.

Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.

Fasilitas Pelatihan :

  • Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara Khusus Bali dan Bandung)
  • Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan .
  • Module / Handout Softcopy ataupun Hardcopy
  • Flashdisk atau Link Download Material
  • Sertifikat dan dokumentasi
  • Bag or bagpackers (Tas Training)
  • Training Kit (Blocknote, ATK, etc)
  • 2x Coffee Break & 1 Lunch, Dinner
  • Souvenir Exclusive

Jadwal Pelatihan masih dapat berubah, mohon untuk tidak booking transportasi dan akomodasi sebelum mendapat konfirmasi dari Marketing kami. Segala kerugian yang disebabkan oleh miskomunikasi jadwal tidak mendapatkan kompensasi apapun dari kami.