DAFTAR ISI
TRAINING ASPEK HUKUM DAN ETIKA BISNIS
Training Hukum Dan Etika Bisnis
Training Konsep Hukum, Etika Dan Bisnis
DESKRIPSI
Pelatihan ini akan memberikan pemahaman kepada peserta perihal aspek hukum dan etika dalam aktivitas bisnis subjek hukum di dalam bidang ekonomi. Peserta akan diajak untuk mengetahui dan memahami lebih mendalam perihal legalitas aktivitas bisnis yang dijalankan oleh subjek hukum berdasarkan hukum positif. Peserta juga dibekali dengan pengetahuan perihal etika dalam berbisnis serta peranan etika sebagai patokan perilaku etis berdasar pada moralitas dan nilai yang ada.
TUJUAN DAN MANFAAT
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk memahami aktivitas bisnis yang dilakukan oleh sujek hukum yang berdasarkan pada norma yang berlaku. Pelatihan ini juga bertujuan memberikan pengetahuan kepada peserta perihal aspek hokum yang ada dalam suatu proses bisnis. Peserta akan diberikan teknik problem solving terkait permasalahan aspek hukum dan etika bisnis yang sering terjadi dalam dunia bisnis.
MATERI
- Definisi dan konsep hukum, etika, dan bisnis
- Karakteristik hukum
- Karateristik etika dalam bisnis
- Hubungan hukum dan etika
- Sumber dan penemuan hukum
- Ketentuan hukum positif dalam aktivitas bisnis.
- Implementasi dan penerapan hukum positif dalam aktivitas bisnis
- Aspek bisnis
a. Aspek Ekonomis
b. Aspek Moral
c. Aspek Hukum - Definisi, Tujuan dan Manfaat Etika, Etika Bisnis, dan Hukum Bisnis.
- Prinsip dan Penerapan Etika Bisnis
- Etika Bisnis Berdasarkan Nilai Pancasila
- Tanggung Jawab Sosial dan Hukum Perusahaan
- Peranan Hukum Perikatan/Perjanjian.
- Bentuk Badan Usaha dan Legalitasnya
- Jenis / Macam kerjasama dalam Bisnis.
- Hukum Perjanjian Kredit
- Hukum Bisnis dan Perlindungan Konsumen
- Larangan Monopoli dan Persaingan Tidak Sehat
- Kepailitan
- Hak Atas Kekayaan Intelektual(HAKI) dan Dasar Hukumnya
- Aspek Hukum Asuransi Bisnis
- Studi kasus, diskusi dan praktek
Metode :
Kelas interaktif (ceramah dan studi kasus), metode penyelenggaraan dapat dilakukan melalui training online, training zoom ataupun training tatap muka
Jadwal Informasi Training Tahun 2024 :
16 -17 Januari 2024
13 – 14 Februari 2024
5 – 6 Maret 2024
24 – 25 April 2024
21 – 22 Mei 2024
11 – 12 Juni 2024
16 – 17 Juli 2024
20 – 21 Agustus 2024
17 – 18 September 2024
8 – 9 Oktober 2024
12 – 13 November 2024
17 – 18 Desember 2024
Jadwal training diatas dapat berubah sewaktu-waktu. Untuk memastikan jadwal pelatihan fix running di tahun ini silahkan konfirmasi jadwal dan lokasinya melalui whatsapp marketing kami
LOKASI DAN INVESTASI
Lokasi Pelatihan Diotraining.com :
- Yogyakarta, Hotel Dafam Fortuna Grande Malioboro (6.000.000 IDR / participant)
- Jakarta, Hotel Amaris Kemang (6.500.000 IDR / participant)
- Bandung, Hotel Neo Dipatiukur(6.500.000 IDR / participant)
- Bali, Hotel Ibis Kuta (7.500.000 IDR / participant)
- Lombok, Hotel Jayakarta (7.500.000 IDR / participant)
LOKASI DAN INVESTASI
Investasi Pelatihan tahun 2024 ini :
Investasi pelatihan selama tiga hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas Pelatihan :
- Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara Khusus Bali dan Bandung)
- Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan .
- Module / Handout Softcopy ataupun Hardcopy
- Flashdisk atau Link Download Material
- Sertifikat dan dokumentasi
- Bag or bagpackers (Tas Training)
- Training Kit (Blocknote, ATK, etc)
- 2x Coffee Break & 1 Lunch, Dinner
- Souvenir Exclusive
Jadwal Pelatihan masih dapat berubah, mohon untuk tidak booking transportasi dan akomodasi sebelum mendapat konfirmasi dari Marketing kami. Segala kerugian yang disebabkan oleh miskomunikasi jadwal tidak mendapatkan kompensasi apapun dari kami.
Pendaftaran Pelatihan
Tingkatkan kompetensi Anda ke jenjang yang lebih tinggi dengan mengikuti pelatihan ataupun sertifikasi diberbagai bidang. Kami memahami betapa pentingnya keterampilan dan pengetahuan yang tepat dalam dunia kerja yang kompetitif saat ini. Untuk itu kami menawarkan program pelatihan yang terstruktur dan komprehensif, dikelola oleh para praktisi terbaik juga berpengalaman dibidangnya.
Dengan fokus pada penerapan praktis dan pengembangan keterampilan yang relevan, pelatihan ini akan membekali Anda dengan kompetensi yang diperlukan untuk sukses. Pelatihan yang Anda peroleh akan menjadi bukti keahlian Anda, membuka pintu untuk kesempatan yang lebih luas. Jangan biarkan kesempatan berlalu begitu saja! Segera daftarkan diri Anda dan dapatkan penawaran serta souvenir menarik dari kami. Informasi Pendaftaran Hubungi Tim Representatif Info Training Indonesia 082136930993